Selasa, 27 Agustus 2019

√ Pengertian Peta Minda, Metode, Solusi, Cara dan Manfaatnya

Diposting pada 
Pendidikan.Co.Id – Metode pembelajaran ini berfungsi untuk dapatmembantu siswa untuk dapat lebih mudah mempelajari materi pembelajaran. Semakin kreatif metode yang digunakan tentunya hal tersebut akan semakin memudahkan individu dalam belajar.
Pengertian Peta Minda, Metode, Solusi, Cara dan Manfaatnya
Metode pembelajaran ini tak harus monoton seperti dengan ceramah, karena hal tersebut tentunya akan dapat membuat individu menjadi bosan. Untuk itu kemudian dibutuhkan sebuah metode yang unik serta menyenangkan dan juga efektif dalam sebuah pembelajaran dalam membangun minat belajar.
Salah satu dari metode pembelajaran yang cukup terbilang efektif dalam memudahkan idividu dalam memeplajari hal baru ialah dengan metode peta minda.
Peta mind atau juga lebih dikenal dengan sebutan mind maping petama kali dikembangkan seorang psikolog dari Inggris bernama Tony Buzan.
Metode ini juga dikenal dengan sebutan peta pikiran yang dirancang dengan secara khusus untuk dapat/bisa memudahkan kita didalam mempelajari serta juga menuangkan pikiran itu terhadap sebuah persoalan/permasalahan.
Daftar Isi Artikel Ini :

Pengertian Mind Maping (Peta Minda).

Pengertian peta minda atau peta konsep merupakan suatu proses dalam memetakan pikiran untuk dapat menghubungkan konsep-konsep permasalah tertentu dari cabang-cabang sel saraf.
Sehingga mampu terbentuk suatu korelasi konsep menuju pada pemahaman yang setelah itu hasilnya dituangkan di atas kertas dengan menggunakan animasi yang disukai serta juga gampang dimengerti oleh pembuatnya.
Dari hasil peta konsep itu kemudian akan dihasilkan sebuah tulisan yang merupakan sebuah gambaran langsung dari kerja koneksi-koneksi otak.
Peta minda atau juga mind maping atau peta konsep ini merupakan sebuah cara mengembangkan kegiatan atau aktivitas berpikir ke segala arah untuk menangkap berbagai pemikiran dari semua sudut

Selasa, 20 Agustus 2019

Pengertian CMD: Fungsi CMD, dan Perintah CMD pada Windows

Ditulis Oleh : Adi Catur Pamungkas
Pengertian CMD: Fungsi CMD, dan Perintah CMD pada Windows
Pengertian CMD atau Command Prompt adalah suatu perintah DOS berbasis teks pada sistem operasi Windows. Command Prompt ini di tunjukan kepada para pengguna sistem operasi Windows agar para pengguna dapat mengeksplorasi windows secara offline maupun online. Tetapi seiring perkembangan jaman, perintah CMD atau Command Prompt sering di salah gunakan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab, salah satunya yaitu seorang Cracker yang melaksanakan misi – misinya menggunakan Command Prompt.
Banyak yang belum mengetahui tentang fugsi dari Command Prompt tersebut, pada umumnya fungsi command prompt yaitu untuk mengecek suatu koneksi sebuah jaringan dengan cara mengeping IP. Tetapi fungsi yang lain dari command prompt yaitu mengetahui masalah yang terjadi pada bad sector, membersihkan duatu hardisk yang bad sector dan dapat melihat Windows anda gunakan telah diaktivasi atau belum.

Fungsi CMD di Windows PC Laptop

Sebenarnya masih banyak lagi fungsi yang lain dari command prompt, maka dari itu pada artikel kali ini, saya akan memberikan beberapa fungsi lain yang bisa anda gunakan di command promp

1. Memperbaiki Bad Sector pada Hardisk

Command prommpt pada windows anda, dapat memperbaiki bad sector hardisk  pada komputer yang anda gunakan. Maka, anda jangan kuatir jika mengalami masalah band sector pada hardisk. Karena command prompt dapat memperbaiki masalah tersebut sehingga dapat memperbaiki bad sector pada hardisk anda seperti semula. Untuk cara memperbaikinya yaitu dengan cara menjalankan perintah chkdsk/r/f e: pada command prompt atau CMD di windows anda.

2. Menghentikan Aplikasi Secara Paksa

Jika anda sedang menjalankan aplikasi, tetapi aplikasi tersebut mengalami macet dan anda ingin menutupnya tetapi tidak bisa keluar, maka salah satu solusinya yaitu dengan menghentikan aplikasi tersebut secara paksa. Aplikasi yang macet pada windows, seringkali di tandai peringatan Not Responding yang menunjukan bahwa aplikasi tersebut tidak berjalan seperti mestinya. Maka dari itu, anda dapat menghentikan aplikasi yang Not Responding tersebut menggunakan Command Prompt. Sepertihalnya task manager, command prompt juga menjadi cara yang tepat untuk menghentikan aplikasi secara paksa tersebut.

3. Mengecek Status Aktivasi Windows

Para pengguna sistem operasi Windows, sudah tidak terhitung lagi jumlahnya di dunia ini, karena sistem operasi Windows sangatlah di gemari, karena kemudahannya. Namun dari sekian banyak pengguna sistem operasi windows di dunia, masih banyak yang beklum melakukan aktivasi sistem perasi windowsnya. Jika anda ingin mengetahui sistem operasi anda sudah di aktivas atau belum, maka anda dapat menggunakan command prompt untuk mengecek dan melakukan aktivasi windows anda. Untuk mengecek atau melakukan aktivasi, anda dapt menggunakan perintah slmgr/div pada commnd prommpt.

4. Menyembunyikan File

Fungsi dari command prompt lainya yaitu dapat menyembunyikan sebuah file. Jika anda memiliki file – file atau dokumen – dokumen penting tetapi tidak ingin seorangpun mengetahui file tersebut, maka cara ini merut saya sangat cocok untuk anda yang mengalami masalh tersebut. Dengan itu file yang anda sembunyikan hanya dapat di akses oleh anda sendiri. Cara untuk menyembunyikan file menggunakan command prompt yaitu dengan perintah attrib+s+h E:\CAPCOM.

5. Memeriksa Kondisi Hardisk

Jika anda ingin mengecek kondisi Hardisk anda apakah dalam kondisi yang baik atau tidak dan terkena bad sector atau tidak, maka anda dapat menggunkan command prompt untuk mengecek kondisi Hardisk anda. Untuk mengetahui kondisi Hardisk pada komputer anda, anda harus menguasai perintah pada command prompt yang berupa wimc diskdrive get status.

6. Mengetahui Mac Address Computer

Mac Address merupakan sebuah identitas atau alamat yang di gunakan untuk megidentifikasinya. Secara umum Mac Address yaitu identifier unik pada sebuah perangkat keras jaringan seperti kartu jaringan (Ethernet Card) atau kartu Nirkabel. Setiap komputer mempunyai Mac Address yang berbeda – beda. Maka dari itu jika kita ingin mengetahuinya dapat menggunakan command prompt. Cara untuk mengetahuinya yaitu cukup mudah hanya dengan mengetikan perintah ipconfig/all maka secara otomatis alamat Mac dapat anda ketehui secara cepat.

7. Mematikan Komputer

Mematikan dan menghidupkan sebuah komputer merupakan sebuah aktifitas yang sangat sering anda lakukan. Dalam mematikan kmputer biasanya yaitu dengan menekan tombol start dan mengeklik  tombol shutdown atau turn off computer pada komputer anda. Dengan menggunakan command prompt anda dapat mematikan komputer anda dengan cara yang tidak biasa atau berbeda dari bisanya. Mungkin cara ini sedikit asing bagi kita, tetapi cara ini sangat ampuh untuk mematikan atau hanya merestart komputer anda. Untuk melakukan metode tersebut syarat utamanya yaitu harus terhubung ke koneksi jaringan internet dan perintah yang di gunakan yaitu slmgr /dlv.

8. Memeriksa Baterai Laptop

Jika anda ingin mengetahui atau mengecek ketahanan dan kekuatan baterai anda, anda dapat mengeceknya di command prompt dengan sangat mudah. Yang harus anda ketahui yaitu perintah untuk mengecek baterai seperti perintah powercfg energy. Dengan cara yang sederhana tersebut, anda dapat mengetahui kondisi baterai anda masih dalam keadaan baik atau tidak.

9. Menjadikan Laptop Sebagai WiFi tanpa Software tambahan

Anda mungkin tidak terpikir sebelumya bahwa laptop yang anda gunakan dapat juga memancarkan WiFi. Laptop yang biasanya hanya dapat menerima sinyal WiFi, kini dapat memancarkan sinyal wifi dengan menggunakan command prompt. Tanpa menambahkan software apapun, laptop yang anda gunakan dapat memancarkan sinyal WiFi hanya dengan memanfaatkan CMD saja. Cara setingnya di command prompt yaitu dengan mengetikan perintah “netsh wlan set hostednetwork mode=allow ssid=namassidanda key=passwordanda”.

10. Mengetahui Kapan Installasi Windows Dilakukan

Jika anda sering melakukan install ulang laptop atau komputer anda, mungkin anda dapat melupakan kapan terakhir kali anda melakukan installasi sistem operasi pada komputer atau laptop anda. Jika anda ingin mengetahui kapan terakhir kali anda melakukan install ulang sistem operasi windows anda, anda dapat memeriksanya menggunakan CMD, yaitu dengan mengetikan perintah systeminfo 1 find/I “install date” (jangan hapus tanda petiknya).

Sebenarnya tak hanya itu saja fungsi cmd, ada banyak fungsi cmd yang dapat kamu manfaatkan. Karena cmd berbasis command line, dimana terdapat perintah-perintah yang dapat kamu pakai.

Itulah artikel tentang Pengertian cmd & fungsi cmd command prompt yang belum banyak di ketahui. Semog artikel tersebut dapat bermanfaat dan dapat menambah wawasan anda tentang perkembangan ilmu teknologi dan informasi. Sampia jumpa di artikel selanjutnya, terimakasih.

Rabu, 07 Agustus 2019

Flowchart dan Algoritma
ALGORITMA DAN FLOWCHART KEHIDUPAN SEHARI-HARI
Algoritma Memasak Nasi Goreng

                                       Flow Chart Membuat Nasi Goreng



Langkah-langkah :

1. Nyalakan kompor
2. Taruh penggorengan di kompor
3. Tuang sedikit minyak di penggorengan
4. Masukan bumbu ke penggorengan
5. Masukan nasi secukupnya ke penggorengan
6. Tambahkan garam
7. Dicoba rasanya
8. Apabila kurang garamnya,tambahkan garam,jika tidak nasi goreng siap di santap 


Algoritma Memasak Mie Instan


Bayu Pratama's: Tugas Pertama Algoritma dan Struktur Data I

Langkah-langkah :                                                                        
1. Siapkan 1 bungkus mie instan, 400 ml air (2 gelas), panci, mangkok, sendok, dan garpu.
2. Masukkan 400 ml air kedalam panci.
3. Masak air.
4. Tunggu hingga mendidih
5. Masukkan mie kedalam panci yang sudah berisi air mendidih.
6. Tunggu dan aduk hingga 3 menit.
7. Jika sudah matang masukkan bumbu - bumbu
8. Aduk hingga rata.


    Algoritma Memasak Sayur Lodeh Nangka



Langkah-langkah :

1. Rebus santan, bumbu halus, daun salam dan lengkuas sampai harum.
2. Setelah mendidih, masukkan nangka muda, gula merah, serta garam.
3. Lalu, apabila sudah mendidih. Tambahkan labu siam, terong, kacang panjang, cabai hijau, dan daun melinjo.
4. Rebus kembali hingga semakin matang. 
5. Dan, finish Sayur Lodeh Nangka siap di hidangkan.